UPN “Veteran” Jawa Timur menyelenggarakan acara “Paparan Riset Bubble Nano Hidrogen” pada Jumat (31/01) di Auditorium Warsito, Menara Wimaya 1 Lantai 12. Kegiatan ini merupakan […]
Utamakan Adab daripada Ilmu, Pesan Rektor Kepada Wisudawan dalam Wisuda 93
Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur (UPNVJT) kembali menggelar Rapat Terbuka Senat Universitas dalam rangka Wisuda Sarjana ke-93, Magister ke-55, dan Doktor ke-2 periode II […]
UPNVJT Gelar Pameran Inovasi dan Open Campus, Wamendiktisaintek Dorong Hilirisasi Teknologi
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPNVJT) menggelar Pameran Produk Inovasi, Hilirisasi Teknologi Tepat Guna, dan Open Campus di Science Technopark UPNVJT, Sabtu, (25/01). Acara […]
Resmi ! Prof. Tjitjik Sri Tjahjandarie jadi Wakil Rektor IV UPN Veteran Jawa Timur
Surabaya, 22 Januari 2025 – Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPNVJT) menggelar upacara pelantikan Wakil Rektor dan pejabat struktural baru di lingkungan universitas. Acara […]
Gedung Baru Pusat Pelayanan Akademik dan Kemahasiswaan untuk Percepatan Layanan Sivitas Akademika UPN Veteran Jawa Timur
Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur (UPNVJT) resmi membuka Pusat Pelayanan Akademik dan Kemahasiswaan yang berlokasi di sisi barat Gedung Giriloka, Jumat (10/1). Peresmian dilakukan […]
Rayakan Dies Natalis ke 31, Teknik Lingkungan Gelar ECULF 3.0 dengan Spektakuler
Liburan Nataru 2024 sedang berlangsung, ramai orang Indonesia pulang ke kampung halamannya untuk merayakan Natal bagi yang non muslim dan tahun baru. Menutup tahun 2024 […]
Pemberian Penghargaan Internasional dan Anugerah Diktiristek 2024 warnai Peringatan Hari Bela Negara UPN Veteran Jawa Timur
Dalam rangka memperingati Hari Bela Negara ke-76, UPN Veteran Jawa Timur menggelar upacara peringatan di halaman kampus pada Kamis, 19 Desember 2024. Upacara yang dipimpin […]
Memupuk Semangat Bela Negara: UPN Veteran Jawa Timur Peringati Hari Bela Negara ke-76
Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Jawa Timur menyelenggarakan upacara peringatan Hari Bela Negara ke-76 dengan penuh khidmat di Halaman Rektorat. Kegiatan ini diikuti oleh para […]
Kukuhkan 4 Guru Besar : Wujud Komitmen UPN Jatim Dorong Kontribusi Akademik dan Riset Internasional
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPNVJT) menggelar rapat senat terbuka yang penuh makna pada Selasa, 3 Desember 2024. Acara ini bertempat di Auditorium GKB […]
Forum Mahasiswa KIPK UPN Jatim dan ITS Kolaborasi Bersihkan Pantai Kerjeran
Forum Mahasiswa KIP-K “Bela Negara” UPN Veteran Jawa Timur melaksanakan program kerja Departemen Sosial Masyarakat bertajuk Fornature 2024 pada Minggu, 1 Desember 2024. Program ini […]